Larva Island Segera Tayang di RCTI, Ini Karakter Barunya

Baca Juga

Larva Island Segera Tayang di RCTI, Ini Karakter Barunya
SinetronLaku -  Sebuah kabar menggembirakan bagi penggemar serial animasi Larva, karena Season terbarunya yang berjudul Larva Island akan segera tayang di RCTI. Animasi komedi asal Korsel ini memang tak kalah serunya dari program animasi anak lainnya di RCTI.

Larva hadir dengan dua karakter utama yaitu Red dan Yellow. Tak lagi berlatar saluran air atau sebuah rumah kecil di antara gedung pencakar langit, Larva Island (Season 4) akan hadir dengan latar yang lebih segar yaitu pantai.

Dalam video promo RCTI, diceritakan Red dan Yellow terdampar di sebuah pantai. Dua larva ini bertemu dengan sejumlah karakter baru. Red dan yellow juga jadi incaran para mahluk seperti ikan, kepiting hingga burung pantai.

“LARVA SEASON BARU SEGERA DI RCTI.. Siapa sih yang gak tahu animasi binatang yang satu ini? Larva memberikan warna baru, karakter baru yang lebih lucu dan manarik. Bagaimana si Larva bisa melindungi dirinya dari teman-teman yang usil? Ikuti terus info terupdate dari kami yaa :),” tulis RCTI.


Sebelum tayang, yuk kenalan dulu sama karakter baru di Larva Island!

1. Mud, ikan berwarna coklat dengan corak putih berkepala besar yang dapat bernafas di daratan.


Foto: Youtube Larva TUBA

2. Booby, burung pantai berbulu putih dengan wajah biru. Aksi kocak Booby saat bertemu Red dan Yellow patut dinanti.


Foto: Youtube Larva TUBA

3. Mango, larva cantik berwarna kuning dengan motif zig zag putih. Penghuni pulau dengan topeng di wajahnya. lincah melompat dari satu pohon ke pohon lainnya.


Foto: Youtube Larva TUBA

4. Chuck, makhluk misterius bertubuh tinggi besar. Postur tubuhnya membuat Red dan Yellow merinding.


Foto: Youtube Larva TUBA

COMMENTS

About Me

seocips f G t
Terima kasih telah berkunjung ke blog SinetronLaku. Blog ini berisi info seputar sinetron, film, serta program-program hiburan TV Indonesia. Jika ada hal yang ingin ditanyakan, serta memberi kritik dan saran, silahkan isi form di bawah ini Read More »
Nama

Acara Spesial,3,ANTV,3,Film,4,INDOSIAR,2,KDI 2018,1,MNCTV,3,News,1,RCTI,10,Reality Show,4,SCTV,42,Serial Animasi,1,Serial India,2,Sinetron,54,Sinopsis,25,Trans7,1,TVRI,1,
ltr
item
SinetronLaku: Larva Island Segera Tayang di RCTI, Ini Karakter Barunya
Larva Island Segera Tayang di RCTI, Ini Karakter Barunya
SinetronLaku - Sebuah kabar menggembirakan bagi penggemar serial animasi Larva, karena Season terbarunya yang berjudul Larva Island
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiTJFXATuft8v6Z19kwrlhALKalGcwW-UE8re9W6T6JpfXvvmZAD7FSQZ7VLrnfkjSNmjSZ-21NfAIXaR-3eIriwsUJWGcexxXKbSdg6JnibOfOayo7AwVnUbbz0X10Pk9M5bpkj0-8sMY/s320/Larva+Island+Segera+Tayang+di+RCTI%252C+Ini+Karakter+Barunya.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiTJFXATuft8v6Z19kwrlhALKalGcwW-UE8re9W6T6JpfXvvmZAD7FSQZ7VLrnfkjSNmjSZ-21NfAIXaR-3eIriwsUJWGcexxXKbSdg6JnibOfOayo7AwVnUbbz0X10Pk9M5bpkj0-8sMY/s72-c/Larva+Island+Segera+Tayang+di+RCTI%252C+Ini+Karakter+Barunya.jpg
SinetronLaku
https://sinetronlaku.blogspot.com/2018/07/larva-island-segera-tayang-di-rcti-ini-karakter-terbarunya.html
https://sinetronlaku.blogspot.com/
https://sinetronlaku.blogspot.com/
https://sinetronlaku.blogspot.com/2018/07/larva-island-segera-tayang-di-rcti-ini-karakter-terbarunya.html
true
313210073542606638
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy